Rabu, 22 Oktober 2014 0 komentar

Perkara Jauh

"Hai, saya mau kamu berhenti menunggu saya," ucapku di ujung telfon. Ini sudah kesekian kalinya aku mengatakan ini padanya. Namun aku juga gak tau terbuat dari apa hati dan fikiran makhluk satu ini, dia begiu sabar dan tabah menghadapi aku, waktu dan jarak yang jauh. Umur kami selesih sangat jauh, sekitar...
 
;